Surah Al Mu’minun Terjemah Bahasa Indonesia

Terjemahan/Arti Surah Al Mu’minun Dalam Bahasa Indonesia. Surah yang ke-23 dalam Al Qur’an dan terdiri dari 118 ayat. المؤمنون Al Mu’minun -Orang-Orang Yang Beriman 23:1 Sesungguhnya beruntunglah orang-orang yang beriman, 23:2 (yaitu) orang-orang yang khusyu’ dalam sembahyangnya, 23:3 dan orang-orang yang menjauhkan diri dari (perbuatan dan perkataan) yang tiada berguna, 23:4 dan orang-orang yang menunaikan […]

Surah Al Hajj Terjemah Bahasa Indonesia

Terjemahan/Arti Surah Al Hajj Dalam Bahasa Indonesia.Surah yang ke-22 dalam Al Qur’an dan terdiri dari 78 ayat. الحج Al-Hajj – Haji 22:1 Hai manusia, bertakwalah kepada Tuhanmu; sesungguhnya kegoncangan hari kiamat itu adalah suatu kejadian yang sangat besar (dahsyat). 22:2 (Ingatlah) pada hari (ketika) kamu melihat kegoncangan itu, lalailah semua wanita yang menyusui anaknya dari […]